Tag: manfaat Telur Kampung
-
Manfaat Telur Ayam kampung
Telur ayam kampung adalah jenis telur yang kaya akan kandungan gizi. Selain itu telur ayam kampung mengandung asam amino yang sangat baik dan tidak dimiliki oleh telur unggas lainnya. Sehingga telur ayam kampung ini banyak sekali manfaatnya, terutama untuk kesehatan tubuh. Telur ayam kampung yang baik tentunya berasal dari ayam kampung yang dilepas secara liar.…